"Semakin besar energi yang dihasilkan semakin besar juga charging yang dilakukan," sambungnya.
Modul VCMS (Vehicle Charging Management System) memprogram ICCU (Integrated Charging Control Unit) untuk mengatur arus listrik keluar atau masuk.
Baca Juga: Liga Irit 2021: Teknologi Ioniq yang Membuatnya Layak Jadi Benchmark
Saat putaran motor listrik melakukan regenerative, energi kinetik yang dihasilkan diterima oleh VCMS.
Yang kemudian diambil oleh ICCU sebagai arus listrik masuk.
"Dari ICCU, arus listrik diteruskan ke battery pack sebagai proses charging," sebut Bonar.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR