Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2022

Andai Honda HR-V e:HEV Masuk Indonesia, Lebih Oke dari HR-V Turbo?

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Senin, 28 Maret 2022 | 21:45 WIB
Honda HR-V e:HEV yang dirilis di Thailand.
Rayhan Haikal
Honda HR-V e:HEV yang dirilis di Thailand.

Kalau dibandingkan dengan mesin bakarnya, tenaga dan torsi e:HEV jelas lebih oke dari mesin 1.498 cc aspirasi normal HR-V yang memiliki 121 dk dan torsi 145 Nm.

Menariknya, motor listrik e:HEV kalah tenaga 46 dk dari mesin turbo HR-V yang mampu menyemburkan tenaga 177 dk/6.000 rpm.

Honda HR-V e:HEV
Rayhan Haikal

Baca Juga: Mengintip Honda Civic e:HEV Eropa, Bisa Jalan Seperti Mobil Listrik?

Hanya saja soal torsi, penggerak e:HEV menghasilkan torsi 13 Nm lebih kuat dari mesin turbo HR-V dan itu sudah tersedia sejak pengemudi menginjak pedal gas.

Belum lagi soal keiritan konsumsi bahan bakar yang diklaim Honda bisa mencapai 25,6 km/l.

Di atas kertas, HR-V penggerak e:HEV potensial mengungguli HR-V bermesin konvensional terutama soal keiritan bahan bakar.

Namun di sisi lain, ada potensi HR-V berpenggerak e:HEV dibanderol lebih mahal dari HR-V RS mesin turbo yang kini dijual seharga Rp 499,9 juta.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Untuk Liburan Tahun Baru, Harga Mobil Bekas Daihatsu Sigra Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa