Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Panduan Untuk Penonton dan Rider MotoGP Indonesia 2022 Biar Gak Kaget Lihat Sirkuit Mandalika, Mulai dari Sirkuit Hingga Tribun Penonton yang Unik

Gayuh Satriyo Wibowo - Rabu, 16 Maret 2022 | 21:35 WIB
Mengenal Sirkuit Mandalika yang menjadi spot MotoGP Mandalika
Instagram.com/themandalikagp
Mengenal Sirkuit Mandalika yang menjadi spot MotoGP Mandalika

Lintasan Sirkuit

Dalam data proyek sirkuit yang dikeluarkan ITDC, lintasan memiliki panjang 4,301 km dengan lebar 15 meter.

Totalnya ada 17 tikungan dengan 6 tikungan ke kiri dan sisanya ke kanan.

Trek ini juga punya service road dengan lebar 14 meter loh.

Trek Sirkuit Mandalika
MotoGP.com

Service road yang berfungsi sebagai lintasan darurat membentang di sisi kanan dan kiri sepanjang lintasan.

Lintasan sirkuit memiliki pengamanan berupa run off area yang terdiri dari permukaan aspal, rumput, dan kerikil.

Run off area berfungsi ketika pembalap yang melebar saat memacu kendaraannya, maka tidak akan langsung masuk rumput atau kerikil.

Area run off dan gravel paling luas ada di tikungan 10 tuh.

Hal tersebut untuk mengantisipasi lajur pembalap dari tikungan 6, 7, 8, dan 9 yang punya karakter tikungan cepat.

Editor : Fendi
Sumber : kompas.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ada Skid Plate sampai Knalpot, Ini Daftar Aksesori Resmi Yamaha WR155R Plus Harganya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa