Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gak Kendor, Sirkuit Mandalika Bakal Dipermak Lagi Biar Lebih Siap untuk MotoGP Indonesia 2022

Ruditya Yogi Wardana - Selasa, 15 Februari 2022 | 20:15 WIB
Sirkuit Mandalika yang jadi lokasi gelaran MotoGP Indonesia 2022 nanti pada 18-20 Maret.
MGPA
Sirkuit Mandalika yang jadi lokasi gelaran MotoGP Indonesia 2022 nanti pada 18-20 Maret.

Baca Juga: Tegur Mantan Gubernur NTB yang Menyaksikan Tes Pramusim MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika, Begini Kisah Haru Jumatri

Khususnya di bagian trek yang sempat dikeluhkan oleh sejumlah pembalap usai tes MotoGP Mandalika kemarin.

"FIM juga sudah menerima rencana kerja kami dalam peningkatan kualitas sirkuit ini," jelasnya, dari rilis yang diterima GridOto.com.

Lebih lanjut, Abdul menuturkan kalau ITDC bersama PT PP serta Roadgrip Motorsport Indoneia (RMI) akan bekerja untuk memperbaiki trek.

Mereka juga optimis bisa menyelesaikan pekerjaan tersebut sesuai dengan tenggat waktu yang sudah ditentukan FIM.

Pembenahan di area paddock Sirkuit Mandalika masih dilakukan, Selasa (15/02/2022).
Tribunnews.com/Drajat Sugiri
Pembenahan di area paddock Sirkuit Mandalika masih dilakukan, Selasa (15/02/2022).

"Kami berharap komitmen kami untuk menjaga kondisi da meningkatkn kualitas Sirkuit Mandalika dapat memberikan race experience terbaik kepada para pembalap dan penonton nantinya," lanjutnya.

Secara terpisah, Direktur Utama MGPA Priandhi Satria, menuturkan kalau dirinya udah melakukan diskusi dengan Dorna Sports dan FIM terkait sejumlah catatan selama sesi tes MotoGP Mandalika digelar.

Ia berkomitmen untuk melakukan penyempurnaan berdasarkan catatan yang sudah didapatkannya dari kedua pihak sebelum seri MotoGP Indonesia 2022 digelar pada 18-20 Maret.

"Kami pastikan persiapan baik dari sisi sirkuit, fasilitas pendukung hingga kualitas penyelenggara event MotoGP Indonesia 2022 bisa memenuhi syarat dan sesuai dengan standar yang diharapkan," pungkasnya.

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

SUV Listrik Chery J6 Launching di GJAW 2024, Body Aluminium, Harga Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa