Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Efek Mengganti Oli Sokbreker Depan Motor Pakai Yang Lebih Kental

Isal - Selasa, 15 Februari 2022 | 19:20 WIB
Apa yang terjadi kalau oli sokbreker diganti dengan yang lebih kental ?
Dok. Gridoto
Apa yang terjadi kalau oli sokbreker diganti dengan yang lebih kental ?

Baca Juga: Mesti tahu, 5 Cara Mudah Mendeteksi Kerusakan Sokbreker Mobil Anda

"Kekentalan Oli sokbreker motor umumnya 20W, sedangkan oli mesin itu 10w-40," sahut Aji Handoko selaku Manager Technical and Education PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM)

"Dulu ketika masih kuliah saya pernah coba pakai oli gardan yang lebih kental, efeknya sokbreker jadi keras banget," tuturnya saat ditemui di sela-sela Media Experience With Yamaha Fazzio yang digelar di Tanah Baru, Bogor, Jawa Barat.

Jadi, pakai oli sokbreker yang lebih kental bikin bantingannya jadi keras.

Baca Juga: Cara Berkendara Motor Jadi Penyebab Utama Komstir Cepat Rusak?

Untuk keperluan balap motor sangat membantu saat bermanuver.

Namun, kalau buat harian apalagi buat yang sering lewat jalan rusak jadi kurang cocok karena bikin riding enggak nyaman.

Jadi sebenarnya tinggal disesuaikan saja dengan kebutuhan kalian saat berkendara Sob.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ternyata Ini Penyebab Mesin Mobil Bisa Sulit Dinyalakan, Bikin Kesel

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa