Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Tacoma Gagah Bertabur Part ARB, Gaya Bisa Ditiru Pemilik Hilux

Luthfi Abdul Aziz - Senin, 14 Februari 2022 | 14:00 WIB
Modifikasi Toyota Tacoma hasil garapan ARB ini bisa jadi acuan pemilik Hilux
Autoevolution
Modifikasi Toyota Tacoma hasil garapan ARB ini bisa jadi acuan pemilik Hilux

Melihat ke sisi samping, terdapat pipa besi yang memproteksi di fender depan dan upgrade pelek off-road KMC XD RG2 ukuran 17 inci.

Pelek model palang warna hitam itu makin mantap menghias keempat sudut fender dengan balutan ban BFGoodrich KO2 285/70 R17.

Modifikasi Toyota Tacoma hasil garapan ARB ini bisa jadi acuan pemilik Hilux
Autoevolution
Modifikasi Toyota Tacoma hasil garapan ARB ini bisa jadi acuan pemilik Hilux

Untuk mengatasi beragam medan jalan, suspensi ikut diganti pakai sokbreker Old Man Emu BP-51 untuk performa off-road yang lebih baik.

Pun sektor pencahayaan turut diupgrade pakai 2 buah lampu sorot bulat dan LED bar di atap guna melintasi area jalanan gelap.

Sebagai pelengkap, Toyota Tacoma ini sudah diperlengkapi roof rack dan tenda untuk tempat tidur yang ditempatkan pada bak belakang.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Aion V Resmi Launching di GJAW 2024, Harga Enggak Sampai Rp 500 Juta

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa