Selaras dengan penampilan luarnya, area kabin pun terlihat mencolok dengan kombinasi jok warna oranye dipadu aksen hitam.
Ada sedikit racikan soal spesifikasi baterai, di mana i3 standar memakai baterai 42,2 kWh dengan tenaga 170 dk dan torsi 250 Nm.
Namun pada mobil ini, 3D Desain telah mengganti baterai lebih besar hingga bisa menghasilkan tenaga 181 dk dan torsi 270 Nm.
Hal ini tentu saja berimbas pada penajaman akselerasi BMW i3 dari 0-100 km/jam dari 7,3 detik menjadi tuntas dalam 6,8 detik.
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | Insideevs.com |
KOMENTAR