"Reaksi ini menghasilkan penguapan dan muncul bau sangit seperti bau cairan kimia," terang Christopher.
"Penguapan ini akan terserap ke panel-panel kabin seperti filter kabin, kisi AC, atau meresap ke dalam jok," terusnya.
Baca Juga: Kurangi Bau Hangus Masuk Ke Kabin Mobil, Bisa Pakai Cara Ini
Dalam kurun waktu tertentu, bekas dari bau sangit ini akan berubah menjadi asam.
"Kalau mobil cenderung aman dari sinar matahari langsung tidak begitu masalah, potensi muncul bau asam lebih kecil," sebut Christopher.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR