Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Postingan Instagram GridOto Soal Rombongan Mobil Mewah di Tol Andara Mendadak Hilang, Ada Apa Gerangan?

Ditta Aditya Pratama - Rabu, 26 Januari 2022 | 15:25 WIB
Postingan Instagram GridOto tentang pelanggaran yang dilakukan rombongan mobil mewah di Tol Andara tiba-tiba hilang
Ario Cahyo Kumoro / GridOto.com
Postingan Instagram GridOto tentang pelanggaran yang dilakukan rombongan mobil mewah di Tol Andara tiba-tiba hilang

Oh iya untuk tambahan informasi, postingan Instagram @gridoto selalu mirroring dengan Facebook GridOto sehingga postingannya serupa.

Jadi meski postingan mobil mewah tersebut hilang di Instagram, postingan mirrornya di Facebook GridOto masih ada. (klik di sini untuk melihat postingan tersebut)

Berarti kemungkinan yang tersisa kenapa postingan tersebut hanya ilang di Instagram yaitu dihapus oleh Instagram karena menyalahi Community Guidelines atau kena report sehingga dihapus.

Ditelusuri lebih lanjut, akun Instagram @gridoto postingannya tidak ada yang menyalahi Community Guidelines sebab account statusnya masih safe.

Selain itu jika menyalahi Community Guidelines, harusnya postingan yang di Facebook juga akan sama-sama dihapus oleh sistem.

Kemungkinan yang tersisa berarti postingan tersebut kena report sehingga diturunkan oleh sistem.

Sekadar tambahan informasi, sistem Instagram tidak akan langsung otomatis menghapus sebuah postingan dari satu dua report saja.

Namun kalau ada akun verified yang bercontreng biru ikut melakukan report, maka sistem Instagram akan notice bahwa postingan tersebut memang bermasalah dan segera dihapus.

Hal ini sekaligus menjawab pertanyaan audience yang menyangka GridOto.com sengaja menurunkan postingan tersebut karena penasaran tiba-tiba hilang di Instagram @gridoto.

Memang harus diingat juga, Instagram adalah media sosial di mana user hanya 'numpang' sehingga apa saja bisa terjadi.

Jadi soal postingan yang tiba-tiba hilang, memang sudah jadi risiko kalau nyemplung di Instagram ya Sob...

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa