Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Reli Dakar 2022

Banyak Area Tergenang Banjir, Etape Tiga Reli Dakar 2022 Ikutan Dipangkas

Rezki Alif - Selasa, 4 Januari 2022 | 15:10 WIB
Etape 3 Reli Dakar 2022 dipangkas jaraknya
Twitter.com/CSainz_oficial
Etape 3 Reli Dakar 2022 dipangkas jaraknya

Baca Juga: Terpaksa Menyerah di Etape 2, Ternyata Danilo Petrucci Masih Bisa Lanjut Balapan Reli Dakar 2022

Adanya perubahan rute membuat navigasi menjadi kunci utama untuk bisa cepat melalui etape tiga.

Selain itu, adanya beberapa titik pasir yang basah juga bisa saja menjadi rintangan buat pembalap.

Sebelum etape tiga dimulai, Sam Sunderland dari tim pabrikan Gasgas sedang memimpin di kategori motor.

Untuk kategori mobil ada pembalap Toyota Gazoo Racing, Nasser Al-Attiyah, yang masih ditempel ketat oleh legenda WRC yang membela Bahrain Raid Extreme, Sebastien Loeb.

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Untuk Liburan Tahun Baru, Harga Mobil Bekas Daihatsu Sigra Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa