Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Selain Suzuki Raider R150 Vietnam juga Jual Satria F150 FI, Terus Bedanya Apa?

Dida Argadea - Minggu, 26 Desember 2021 | 10:45 WIB
Suzuki Satria F150FI dan Raider R150
suzuki.com.vn
Suzuki Satria F150FI dan Raider R150

Meski begitu Satria F150 FI untuk pasar Vietnam ini ada sedikit bedanya dengan versi Indonesia.

Untuk pasar Vietnam Satria F150 FI yang beredar dilengkapi lampu sein tambahan yang posisinya terpisah dari headlamp.

Pun begitu dengan sein belakang yang juga terpisah dari stoplamp-nya.

Karena berstatus CBU, maka urusan harga antara keduanya juga berbeda nih.

Suzuki Raider R150
suzuki.com.vn
Suzuki Satria F150 FI
suzuki.com.vn
Suzuki Satria F150 FI

Suzuki Raider R150 dijual seharga 49.190.000 Dong Vietnam atau setara dengan Rp 34.100.140 (Kurs 1 VND = Rp 0,69).

Sementara harga Satria F150 FI yang berstatus impor jadi lebih mahal, yakni seharga 51.990.000 atau setara Rp 36.041.192.

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa