"Takutnya rantai kaku ini bisa mendadak putus karena memang konstruksi rantainya sudah tidak bagus," terang Om Gun sapaan akrabnya.
Apalagi jika sudah muncul karat juga di rantai tersebut.
"Rantai yang kaku ini sebetulnya bisa dicegah, selama kalian masih sering memerhatikan kondisi rantai," tegasnya.
"Minimal kalian sering melumasi dan menjaga rantai tetap bersih dari kotoran, karena penyebab rantai jadi kaku umumnya akibat kalian malas melumasi rantai tersebut," tutupnya.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR