Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Honda Mendekat dan Siap Menikung, Fabio Quartararo Minta Naik Gaji Selangit ke Yamaha

Rezki Alif - Selasa, 21 Desember 2021 | 15:40 WIB
Fabio Quartararo minta naik gaji
MotoGP.com
Fabio Quartararo minta naik gaji

Baca Juga: Pembalap MotoGP Galang Dana Untuk Hal Ini, Replika Helm Rossi Dilelang Tembus Rp 100 Juta Lebih

"Aku tahu bahwa dia sudah meminta naik gaji menjadi 20 juta euro (Rp 322 miliar, kurs 1 euro Rp 16.129 per 21 Desember 2021)," tegas manajer yang menangani Enea Bastianini tersebut.

Angka tersebut berlaku untuk kontrak dua tahun, berarti setiap tahunnya adalah 10 juta euro atau Rp 161 miliar.

Lebih dari satu dekade terakhir, tim pabrikan Yamaha selalu memberikan gaji yang besar untuk kedua pembalapnya.

Misalnya saja saat menaungi duet Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi ataupun duet Maverick Vinales dan Valentino Rossi, yang mana duet-duet tersebut membuat Yamaha merogoh kocek hingga 20 juta euro per tahunnya.

Dengan gaji Morbidelli yang berkisar di angka 2-3 juta euro, maka gaji 10 juta euro yang diminta Quartararo mungkin saja bukan masalah besar buat pabrikan asal Iwata, Jepang tersebut.

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ada Skid Plate sampai Knalpot, Ini Daftar Aksesori Resmi Yamaha WR155R Plus Harganya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa