Setang piston bisa bengkok karena harus bekerja lebih keras untuk mendorong piston yang macet setelah terjadinya perubahan bentuk piston dan blok silinder akibat perubahan suhu yang ekstrem.
Oleh karena itu, kalian harus hati-hati dengan perubahan suhu yang sangat ekstrem di komponen mesin.
Hindari langsung menyiram atau mencuci motor yang kondisi mesinnya masih panas sehabis digunakan.
Meskipun hal ini sangat jarang terjadi, namun memberikan langkah pencegahan lebih baik dibandingkan menanggung risiko besar itu.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR