Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mau Beli Toyota Fortuner Buat Mejeng di Akhir Tahun? Segini Harganya di Surabaya

Gayuh Satriyo Wibowo - Sabtu, 18 Desember 2021 | 13:45 WIB
Ilustrasi. Toyota Fortuner GR Sport di dealer Auto2000 Permata Hijau.
Muhammad Ermiel Zulfikar/GridOto.com
Ilustrasi. Toyota Fortuner GR Sport di dealer Auto2000 Permata Hijau.

Baca Juga: Indonesia Bersiaplah, Toyota Fortuner Dikabarkan Bakal Lebih Sangar dengan Mesin Baru Tahun Depan

Mesin ini dikalim mampu menghasilkan power 160 dk dengan torsi 242 Nm.

Lalu ada opsi mesin disesel 2.393 cc 4-silinder segaris.

Torsinya lebih besar yang mencapai 400 Nm dengan tenaga 147 dk.

Kedua mesin tersebut hadir dengan pilihan girboks manual dan otomatis 6-percepatan.

Memiliki darah SUV, Toyota Fortuner juga memiliki varian penggerak 4x4.

Toyota Fortuner memiliki opsi penggerak 4x4
Auto2000.co.id
Toyota Fortuner memiliki opsi penggerak 4x4

Dengan berbagai pilihan tersebut, Toyota Fortuner memiliki beberapa varian.

Melansir Auto2000.co.id, Toyota Fortuner dibanderol mulai dari Rp 497,9 juta OTR Surabaya.

Sedangkan yang termahal tembus Rp 638,75 juta untuk tipe 2.4 VRZ 4X4 A/T LUX.

Baca Juga: Toyota Fortuner TRD Auto Ganteng, Kena Ubahan Simpel, Fokus Kaki-kaki

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Auto2000.co.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa