Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dua Koridor Baru Biskita Trans Pakuan Diresmikan, Ini Rute yang Dilalui

Dia Saputra - Kamis, 16 Desember 2021 | 20:10 WIB
Wali Kota Bogor, Bima Arya, meresmikan dua koridor baru Biskita Trans Pakuan.
Pemkot Bogor
Wali Kota Bogor, Bima Arya, meresmikan dua koridor baru Biskita Trans Pakuan.

Baca Juga: Ganjil Genap Mulai Berlakukan di Kota Bogor, Ribuan Kendaraan Kena Razia

Untuk titik pemberhentian atau shelter selengkapnya akan diinformasikan melalui akun Instagram @pemkotbogor, @dishubkotabogor atau @biskita.id.

"Saat ini warga Bogor masih bisa menikmatinya dengan gratis sampai ada keputusan terbaru. Kalaupun mulai bayar nanti sangat bersahabat," tambahnya.

Karena masih gratis, tidak sedikit masyarakat yang masih bingung hendak bepergian naik di Biskita Trans Pakuan.

Alhasil sejumlah masyarakat tersebut hanya berkeliling Bogor, hingga kembali ke lokasi keberangkatannya.

"Mari rawat bersama-sama Biskita Trans Pakuan agar bisa dimanfaatkan oleh semua kalangan," tutur Wali Kota Bogor.

Dirut PDJT Kota Bogor, Lies Permana Lestari, berharap Biskita Trans Pakuan bisa meningkatkan kualitas transportasi di Kota Bogor.

"Semoga tahun depan akan ada dua koridor lagi. Tapi kami masih menunggu koordinasi dengan BPTJ," ucap Lies.

Artikel ini telah tayang di TribunnewsBogor.com dengan judul Bima Arya Resmikan Dua Koridor Baru Biskita Trans Pakuan Koridor Bubulak - Cidangiang - Ciawi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa