Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Teknologi Mobil Listrik

Teknologi Mobil Listrik Polestar 2 Dapat Update Lagi, Tenaganya Naik!

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Jumat, 10 Desember 2021 | 20:17 WIB
Tampak depan Polestar 2
Carscoops.com
Tampak depan Polestar 2

Selain menambah tenaga, update ini juga mengoptimasi respons motor terutama ketika berakselerasi.

Polestar mengklaim update ini memberikan Polestar 2 kemampuan untuk berlari dari 0-100 km/jam dalam waktu 4,4 detik saja.

Tak hanya itu, akselerasi dari 80-120 km/jam setelah update diklaim bisa ditempuh 2,2 detik saja atau setengah detik lebih cepat dari Polestar 2 standar.

Polestar 2 bisa jadi alternatif dari sedan listrik Tesla Model 3 yang dibanderol dengan harga cukup kompetitif
Polestar 2 bisa jadi alternatif dari sedan listrik Tesla Model 3 yang dibanderol dengan harga cukup kompetitif

Baca Juga: Teknologi Mobil Lisrik Polestar 2 Tampil Di Goodwood, Tenaga Beringas!

Update performa Polestar 2 ini menjadi salah satu bukti mudahnya kepemilikan mobil listrik.

Dengan koneksi internet dan sistem mobil yang berbasis software, pabrikan bisa melakukan penyempurnaan tanpa ubahan mekanis sedikitpun.

Hal ini juga berlaku ketika ada malfungsi atau bug pada sistem. Sementara mobil biasa harus masuk ke bengkel, pabrikan mobil listrik cukup menurunkan update yang terunduh secara otomatis.

 

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa