Baca Juga: Jorge Lorenzo Ingatkan Fabio Quartararo Jangan Ikuti Jejaknya yang Salah Langkah
Kalau pun misalnya tim Aprilia Racing tidak membutuhkan jasa Aleix Espargaro setelah MotoGP 2022, Aleix mengaku akan memberikan kabar secepatnya.
"Soalnya kami harus membahasnya hingga awal 2022 mendatang dan kami harus tahu kalau Aprilia butuh pembalap muda atau tidak," lanjutnya.
Misalnya nanti Aleix tidak bisa lanjut balapan, lantas dirinya bakal banting setir ke mana?
Pembalap asal Spanyol tersebut menuturkan, meski bertambah tua, dirinya tetap akan tetap tampil di ajang balap lainnya.
"Saya masih punya banyak waktu buat ikut balap sepeda. Tapi lihat dulu nanti gimana perkembangannya dengan Aprilia," pungkasnya.
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | tuttomotoriweb.it |
KOMENTAR