Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Anti Mainstream Modifikasi Honda Vario Roda Tiga Dipasok Part Istimewa

M Aziz Atthoriq - Selasa, 7 Desember 2021 | 20:17 WIB
Honda Vario dimodif menjadi roda 3
IST
Honda Vario dimodif menjadi roda 3

Selain berstruktur mirip mobil, sistem safety motor juga ikut dimaksimalkan dengan mencangkok satu set pengereman depan orisinal Honda Vario 125 lagi.

Honda Vario 125 custom roda depan jadi dua
IST
Honda Vario 125 custom roda depan jadi dua

Tak hanya itu, agar tampilan motor makin sporty Eko rela melepas pelek bawaan motor yang ia ganti dengan pelek lansiran Power berkelir putih.

Lanjut, pengereman belakang motor pun diupgrade dengan terpasang system disk brake.

Rem belakang Honda Vario 125 custom diskbrake
IST
Rem belakang Honda Vario 125 custom diskbrake

Puas bahas kaki-kaki, tampilan skuter matic Honda ini pun menarik dengan custom headlamp yang dijejali dua buah projektor.

Baca Juga: Honda Vario 125 Proper, Pasang Part Mewah dan Baju Kuning Cerah

Kenyamanan riding pun makin dimaksimalkan, Eko mengcustom jok penumpang dengan ukuran lebih lebar dan sebuah sandaran.

Jok penumpang Honda Vario 125 custom lebar dengan sandaran
IST
Jok penumpang Honda Vario 125 custom lebar dengan sandaran

Tergabung dalam berbagai komunitas touring dan kemasyarakatan, Eko pun menjejali motor kesayangannya ini dengan berbagai perangkat radio.

"Saya banyak gabung komunitas touring dan radio kemasyarakatan salah satunya ORARI (Oraganisasi Radio Amatir Indonesia). Makanya saya pasang perangkat radio salah satunya RIG," tambah Eko.

Terpasang perangkat radio komunikasi pada Honda Vario 125
IST
Terpasang perangkat radio komunikasi pada Honda Vario 125

Pantas saja sob, pada area buritan motor terpampang jelas sebuah antena berukuran besar dan tinggi yang ternyata berfungsi sebagai media komunikasi jarak jauh.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Chery J6 Edisi Batik Cuma Ada Satu di Indonesia, Enggak Semua Orang Bisa Punya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa