Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bakal Ada Penyesuaian Tarif Tol Ujung Pandang Seksi 4, Tarifnya Jadi Segini

Ruditya Yogi Wardana - Selasa, 7 Desember 2021 | 17:29 WIB
Jalan tol Ujung Pandang
Dok MMN
Jalan tol Ujung Pandang

Baca Juga: Ingat Sob, Ada Perubahan Tarif Tol Palindra Mulai Besok, Begini Kata Pengelola

Untuk diketahui, penyesuaian tarif jalan tol dilakukan sesuai dengan Undang-undang Nomor 38 Tahun 2004 tentang Jalan.

Tepatnya pada pasal 48 ayat 3 yang disebutkan bahwa evaluasi dan penyesuaian tarif tol dilakukan setiap 2 tahun sekali berdasarkan pengaruh laju inflasi.

Untuk lebih jelasnya, berikut daftar tarif baru untuk ruas tol Ujung Pandang Seksi 4:

1. GT Tamalanrea

Golongan Tarif Lama Tarif Baru
Golongan 1 Rp 10.000 Rp 10.000
Golongan 2 Rp 16.500 Rp 17.000
Golongan 3 Rp 16.500 Rp 17.000
Golongan 4 Rp 24.500 Rp 25.000
Golongan 5 Rp 24.500 Rp 25.000

2. GT Ramp Parangloe

Golongan Tarif Lama Tarif Baru
Golongan 1 Rp 15.000 Rp 15.500
Golongan 2 Rp 22.500 Rp 23.000
Golongan 3 Rp 22.500 Rp 23.000
Golongan 4 Rp 31.500 Rp 32.000
Golongan 5 Rp 31.500 Rp 32.000

3. GT Ramp Bira Timur

Golongan Tarif Lama Tarif Baru
Golongan 1 Rp 5.000 Rp 5.500
Golongan 2 Rp 8.500 Rp 9.000
Golongan 3 Rp 8.500 Rp 9.000
Golongan 4 Rp 12.500 Rp 13.000
Golongan 5 Rp 12.500 Rp 13.000

4. GT Ramp Bira Barat

Golongan Tarif Lama Tarif Baru
Golongan 1 Rp 5.000 Rp 5.500
Golongan 2 Rp 8.500 Rp 9.000
Golongan 3 Rp 8.500 Rp 9.000
Golongan 4 Rp 12.500 Rp 13.000
Golongan 5 Rp 12.500 Rp 13.000

5. GT Biringkanaya

Golongan Tarif Lama Tarif Baru
Golongan 1 Rp 10.000 Rp 10.000
Golongan 2 Rp 16.500 Rp 17.000
Golongan 3 Rp 16.500 Rp 17.000
Golongan 4 Rp 24.500 Rp 25.000
Golongan 5 Rp 24.500 Rp 25.000

Artikel ini telah tayang di Tribun-Timur.com dengan judul Tarif Tol Ruas Makassar Seksi IV Naik Per 15 Desember 2021, Berikut Perinciannya.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Tribun-timur.com,Undang-undang Nomor 38 Tahun 2004 tentang Jalan

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Soal Insentif PPnBM 3 Persen Mobil Hybrid, Nissan Bilang Begini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa