Baca Juga: Panjang Pendek Sepatbor Suzuki GSX-R150 Bisa Diatur, Begini Caranya
"Alasannya untuk keamanan saja di jalan," tambah mekanik bengkel spesialis motor trail ini.
Tentunya ada beberapa konsekuensi kalau sepatbor depan diganti dengan lebih kecil.
"Otomatis cipratan kalau melibas genangan jadi kemana-mana," jelas Hilman yang akrab disapa Bang Boa ini.
"Hal itu membuat area mesin hingga ke bawah tangki jadi cepat kotor," tuturnya saat ditemui di Jalan Damai No.3, Kalisari, Jakarta Timur.
Baca Juga: Sepatbor dan Ban Belakang Yamaha Nouvo Enggak Lurus? Ini Penyebabnya
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR