Baca Juga: Terungkap Kenapa Toilet SPBU Pertamina Tidak Gratis, Ternyata Bayar Sewa Rp 12 Juta Pertahun
"Para operator SPBU, sudah dilatih menggunakan cara aman bertransaksi menggunakan MyPertamina di area SPBU, jadi bisa dipastikan tetap aman," ungkap Irto.
Untuk itu, jangan khawatir transaksi menggunakan non tunai di area SPBU asal mematuhi batas-batasannya seperti pastikan jarak aman.
Kemudian, bagi pengguna motor dan mobil dapat melakukan transaksi dengan meminta QR code pembayaran dari operator SPBU Pertamina, lalu tunggu bukti pembayaran muncul dan status pembayaran dinyatakan berhasil.
Editor | : | Dida Argadea |
KOMENTAR