Baca Juga: PT PLN Menerima KUN GridOto Award 2021, Terus Komitmen Bangun Infrastruktur Penyokong Mobil Listrik
"Memang ada beberapa kebijakan, seperti penggunaan warna khusus untuk plat nomor kendaraan listrik, bebas ganjil genap, hingga pembangunan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU)," imbuhnya.
"Namun saya menilai harganya masih terlalu mahal, jadi masih perlu ada kebijakan lain agar harganya bisa lebih murah," sambungnya.
Tidak hanya itu, berkembangnya kendaraan listrik juga dipengaruhi produk-produk dari merek populer di Tanah Air.
"Pabrikan terbesar otomotif di Indonesia adalah Toyota, tapi Toyota masih sangat mengandalkan produk konvensional untuk jualannya," pungkasnya.
Editor | : | Muhammad Ermiel Zulfikar |
KOMENTAR