Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

WSBK Indonesia 2021

Jajal Riding di Sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit, Trek Keren Tapi Sayang Enggak Bisa Ngebut

Eka Budhiansyah - Selasa, 9 November 2021 | 06:39 WIB
Eka Budhiansyah crew GridOto.com dan OtoRace.id riding di atas Pertamina International Street Circuit (8/11)
Istimewa
Eka Budhiansyah crew GridOto.com dan OtoRace.id riding di atas Pertamina International Street Circuit (8/11)

Misalnya, pembalap nantinya harus melalui Tikungan 2 dan 3 serta Tikungan 16 dengan kecepatan sedikit lebih rendah jika dibandingkan dengan 14 tikungan lain.

Pasalnya, tiga tikungan tersebut memiliki karakter slow corner dan jarak pendek antar tikungan.

Ini berbeda dengan Tikungan 4, 5 serta 6 yang justru mengadopsi karakter tikungan high speed corner alias bisa dilalui dengan kecepatan yang tinggi.

Tidak hanya itu saja. Ternyata, sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit ini tidak hanya datar-datar saja loh!

Ada beberapa elevasi ketinggian yang diaplikasi di sirkuit dengan pemandangan sunset yang indah di Pantai Seger tersebut.

Awak GridOto.com dan OtoRace.id melibas sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit dengan pemandangan yang indah
Istimewa
Awak GridOto.com dan OtoRace.id melibas sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit dengan pemandangan yang indah

Misalnya selepas tikungan 17 atau tikungan terakhir, lintasan sedikit menanjak sebelum menuju trek lurus jelang tribun utama atau paddock. 

Begitu juga di Tikungan 2 menuju Tikungan 3, 4 dan 5 ada sedikit perbedaan elevasi yang menjadikan hal ini lebih menarik.

Oh ya! Dari kondisi aspal sirkuit juga, seolah GridOto.com dan OtoRace.id yang pernah berkenda di atas lintasan sirkuit Sepang, merasakan aspal dengan karakter high grip.

Baca Juga: Perkenalkan Budaya Lokal, Ada Motif Tenun Sasak di Pertamina Mandalika International Street Circuit

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pantesan, Ini Penyebab CVT Motor Matik Bunyi Kasar Mirip Gerinda

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa