Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kecelakaan Vanessa Angel

Jangan Cuma Kejar Nyaman, Perhatikan Dulu Hal Ini Sebelum Bepergian Naik Mobil Bersama Buah Hati

Dia Saputra,Muslimin Trisyuliono - Jumat, 5 November 2021 | 09:25 WIB
ilustrasi bepergian bersama sang buah hati menggunakan mobil.
TRIBUN JATENG/Hermawan Handaka
ilustrasi bepergian bersama sang buah hati menggunakan mobil.

Baca Juga: Pose Mesra Mendiang Vanessa Angel dan Suaminya di atas BMW R Nine T, Intip Spesifikasinya Yuk

Andry menyarankan, orang tua harus memastikan tali sabuk pengaman tidak mengenai leher anaknya.

"Selain itu, pastikan juga anak tidak mengganggu aktifitas pengemudi yang rentan membuat celaka," tambah Andry.

Bila buah hati masih balita, orang tua dianjurkan memasang child car seat atau kursi tambahan di mobil yang dikhususkan bagi anak-anak.

Pemasangan child car seat untuk buah hati sebelum melakukan perjalanan.
Tribunjateng.com/m sofri kurniawan
Pemasangan child car seat untuk buah hati sebelum melakukan perjalanan.

"Gunakan child car seat untuk anak di bawah usia 5 tahun atau yang sesuai kategori umur dan berat anak yang ada child car seat," kata Andry.

Ia menjelaskan, child car seat tersebut bisa ditempatkan di kursi belakang yang dapat diawasi oleh orang tua.

Terakhir, sebelum berangkat pastikan keperluan seperti asupan tercukupi dan membawa mainan kesukaan si kecil.

"Pastikan asupan makanan anak tercukupi untuk menghindari anak rewel dan siapkan mainan edukatif agar anak tetap pada kegiatan yang tidak mengganggu," pungkasnya.

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Untuk Liburan Tahun Baru, Harga Mobil Bekas Daihatsu Sigra Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa