Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Hasil Uji Emisi Motor Berumur Diatas 10 Tahun, Bisa Lolos?

Mohammad Nurul Hidayah - Kamis, 4 November 2021 | 12:10 WIB
Uji emisi motor Honda Blade keluaran tahun 2009
Nurul
Uji emisi motor Honda Blade keluaran tahun 2009

Perbandingan hasil uji emisi Honda PCX 150 (motor baru) dan Honda Blade (motor lama)
Nurul
Perbandingan hasil uji emisi Honda PCX 150 (motor baru) dan Honda Blade (motor lama)
Dari hasil uji emisi, Honda Blade mencatatkan nilai CO 0,17 %, masih sangat jauh dari ambang batas yang ditetapkan yakni 5,5 % untuk CO.

Untuk nilai HC, Honda Blade mencatatkan nilai HC 408 ppm dalam keadaan mesin idle saat pengetesan.

Ini juga mengartikan kalai nilai HC yang dihasilkan mesin motor 4-tak buatan tahun 2009 ini masih jauh dibawah ambang batas yang ditetapkan yakni 2.400 ppm.

Baca Juga: Enggak Sulit! Begini Triknya Agar Motor Lolos Saat Lakukan Uji Emisi

Jadi dari situ bisa terlihat, ternyata motor keluaran lama pun masih bisa lolos uji emisi kalau kondisi mesinnya terawat.

Bahkan, jika gunakan parameter untuk motor yang diproduksi diatas tahun 2010 pun Honda Blade yang kami uji masih lolos.

Makanya, untuk kalian yang punya motor berusia tua jangan takut tidak lolos saat uji emisi.

Asalkan kondisi mesin terawat dan menggunakan komponen standar pabrik terutama knalpot, kemungkinan besar masih bisa lolos Sob.

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Kembar Tapi Tak Serupa, Segini Perbedaan Harga Terios dan Rush

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa