Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Roller Kekinian Buat Motor Matic, Bobot Bisa Diatur Sesuka Hati

Mohammad Nurul Hidayah - Rabu, 27 Oktober 2021 | 19:40 WIB
Ninja Ball - Super Roller bikinan BRT bobotnya bisa disesuaikan
Istimewa
Ninja Ball - Super Roller bikinan BRT bobotnya bisa disesuaikan

Untuk bobot setiap shim sendiri adalah 1 gram, jadi setiap penambahan 1 shim akan menambahkan bobot roller 1 gram, begitupun sebaliknya.

Contoh roller untuk NMAX bobotnya bisa disesuaikan dari 9-13 gram.

Di dalam rollernya ada 4 buah shim, dengan bobot cangkang roller 9 gram.

Jadi buat kalian yang ingin pakai roller dengan bobot 10 gram tinggal tambahkan saja 1 shim ke dalam cangkang roller.

Ninja Ball-Super Roller
Istimewa
Ninja Ball-Super Roller

Baca Juga: Ini Dua Penyebab Gas Motor Terasa Berat, Awas Bisa Bikin Motor Mogok

Atau jika ingin pakai bobot 12 gram, tinggal pasang 3 shim ke dalam cangkang roller, mudah!

Soal harga, Ninja Ball-Super Roller ini dibanderol Rp 150 ribu.

Untuk pembelian kalian bisa datang langsung ke BRT atau datang ke bengkel Mitra BRT yang tersebar di seluruh Indonesia.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Chery J6 Edisi Batik Cuma Ada Satu di Indonesia, Enggak Semua Orang Bisa Punya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa