Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pembelian Tiket WorldSBK Indonesia 2021 Alami Masalah, Begini Curhatan Konsumen

Dia Saputra - Sabtu, 23 Oktober 2021 | 12:00 WIB
Tiket WorldSBK Indonesia di Sirkuit Mandalika mulai dijual.
MGPA
Tiket WorldSBK Indonesia di Sirkuit Mandalika mulai dijual.

Baca Juga: Jelang WorldSBK Indonesia 2021, Pelatihan Tenaga Kesehatan Mulai Digelar di Sirkuit Mandalika

Pasalnya pemesanan akan kedaluarsa bila dalam jangka waktu 2 jam tidak dilakukan pembayaran.

Meski sudah dilakukan pembayaran, pesanan masih belum terkonfirmasi dan belum ada barcode maupun id tiket.

"Saat ini ia (pembeli) masih menyimpan bukti pembayaran sebagai barang bukti," tambahnya.

Agus menjelaskan, pembeli tiket juga sudah mengirim email ke Xplorin untuk langkah konfirmasi.

"Oleh sebab itu ia membagikan kisahnya. Siapa tau ada masyarakat yang mengalami hal serupa," tegasnya.

Ia berharap, pihak terkait bisa segera memberi jawaban atas kasus kendala tersebut.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa