Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2021

Lexus LX Punya Varian Sangar dan Jago Main Lumpur, Tapi Cuma di Jepang

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Senin, 18 Oktober 2021 | 18:35 WIB
Lexus LX varian Offroad.
Lexus
Lexus LX varian Offroad.

Disebutkan oleh Lexus, penggunaan pelek 18 inci ini untuk memuat ban 18 inci yang memiliki kapabilitas off-road lebih baik.

Lalu pada bagian belakang, tema kelir hitam berlanjut pada bumper dan aksen sekitar lampu belakang.

Ilustrasi Lexus LX saat berada di medan tanah.
Lexus
Ilustrasi Lexus LX saat berada di medan tanah.

Baca Juga: Lexus LX Terbaru Meluncur, Tampil Lebih Gagah dan Makin Jago Off-Road

Khusus varian Offroad, Lexus LX mendapatkan locking differential pada as depan, transfer case, dan as belakang seperti Toyota Land Cruiser 300 GR Sport.

Fitur ini berfungsi untuk mengunci sistem penggerak sehingga tenaga mesin terdistribusi secara sempurna pada setiap ban.

Dikombinasikan dengan Multi-Terrain Select dan Crawl Control, fitur ini akan membantu Lexus LX keluar dari kubangan lumpur dengan mudah.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Buat Basah-basahan, Jas Hujan Model Ini Lebih Tahan Rembes

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa