Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Seken Keren - Sejarah Nissan Serena di Indonesia, High MPV yang Punya Segudang Fitur dan Memanjakan Penumpang

Naufal Shafly - Minggu, 17 Oktober 2021 | 14:30 WIB
Ilustrasi Nissan Serena C23
Istimewa
Ilustrasi Nissan Serena C23

Baca Juga: Seken Keren - Jangka Waktu Ganti Oli Matik Nissan Serena C26 Ternyata Panjang Banget, Tapi Jangan Kaget Sama Biaya Penggantiannya di Bengkel Spesialis

Khusus varian tertingginya yakni Nissan Serena HWS, telah dibekali sederet fitur yang kala itu cukup jarang dipakai model lain di kelasnya.

Misalnya saja kamera mundur, elektrik sliding door dan monitor di head rest jok bagian depan.

Lanjut ke 2013, PT Nissan Motor Indonesia (NMI) menghadirkan Serena generasi keempat dengan desain lebih modern dan mewah.

Dikenal dengan nama Serena C26, High MPV ini menawarkan kenyamanan ekstra serta kabin yang lebih mewah ketimbang pendahulunya.

Memasuki 2015, persaingan di segmen High MPV semakin ramai dengan munculnya Mitsubishi Delica.

Seperti diketahui, sebelumnya sudah ada Mazda Biante dan Toyota Nav1 yang bermain di segmen yang sama dengan Serena.

Nissan seperti tersadar kalau eksistensi Serena kian terusik, maka dari itu diluncurkanlah versi penyegaran atau facelift pada 2015.

Eksteriornya terlihat lebih segar, meski sebenarnya desain ini mengacu pada Nissan Serena S-Hybrid yang dijual di Malaysia.

Selain melakukan penyegaran tampilan eksterior dan interior, NMI juga menambahkan fitur tombol audio di setir dan lampu DRL.

Buat sobat yang tertarik meminang Nissan Serena bekas, pantau terus ya rubrik Seken Keren GridOto.com!

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Berteduh di Bawah Flyover Adalah Musibah, Pemotor Bisa Kena Denda Seperempat Juta

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa