Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Persiapan WorldSBK Indonesia 2021 Semakin Matang, PLN Pasang Listrik di Sirkuit Mandalika

Dia Saputra - Rabu, 6 Oktober 2021 | 18:40 WIB
Gardu listrik di sirkuit Mandalika
YouTube.com/ Jimmy Channel
Gardu listrik di sirkuit Mandalika

"Masih ada cadangan daya 106 MW. Sangat cukup untuk memenuhi kebutuhan listrik di NTB," lanjutnya.

Lasiran berpendapat, daya yang tersedia bisa mendukung seluruh infrastruktur pendukung di sirkuit Mandalika.

Khusus untuk WorldSBK 2021 dan MotoGP tahun 2022, PLN NTB mempersiapkan skenario zero down time.

Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat
ITDC
Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat

Sistem suplai listrik berlapis, sehingga listrik di kawasan Mandalika bisa diandalkan dan berkualitas.

"Dengan begitu, event yang berlangsung tidak akan mengalami gangguan walau hanya sesaat," tambah Lasiran.

Ia menjelaskan, sirkuit Mandalika merupakan pelanggan PLN yang dilayani dengan daya 5.19 MVA.

Oleh sebab itu Mandalika disuplai dari 3 jalur utama dengan rincian dua dari Gardu Induk (GI) Kuta dan satu dari GI Sengkol.

Dua jalur Saluran Kabel Tegangan Menengah sepanjang 1.485 kms dari GI Kuta.

Baca Juga: Jadi Tuan Rumah WorldSBK Indonesia 2021, Begini Persiapan Medical Center Sirkuit Mandalika

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : TribunLombok.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa