Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Liga Irit 2021

Liga Irit 2021: Bagaimana Cara Para Peserta Masuk di Liga Irit?

Trybowo Laksono - Senin, 27 September 2021 | 14:29 WIB
Delapan mobil melakukan pengetesan Liga Irit 2021
Rian/GridOto.com
Delapan mobil melakukan pengetesan Liga Irit 2021

GridOto.com – Total ada 8 mobil yang menjadi peserta di Liga Irit 2021. Bagaimana cara mereka masuk ke dalam Liga Irit?

Para peserta itu adalah: Honda Brio Satya E CVT, Hyundai Santa Fe Signature 2.2L Diesel, Hyundai Ioniq Signature, Kia Sonet Premiere IVT, Nissan Magnite Premium Turbo 1.0L CVT, Suzuki Ignis GX AGS, Toyota Corolla Cross Hybrid, Toyota Raize GR Sport 1.0 Turbo CVT.

Semua peserta punya teknologi berbeda-beda, dan dalam pengetesan regular hampir semua dari mereka bukanlah lawan setara.

Kenyataannya adalah saat tes konsumsi BBM di pengetesan reguler (test drive), mereka ini adalah mobil-mobil yang paling hemat konsumsi bahan bakarnya.

Menariknya, mereka mencapai hasil cemerlang itu dengan mengandalkan teknologinya masing-masing.

Liga Irit 2021 pengetesan spesial dengan teknologi berbeda
Rian/GridOto.com
Liga Irit 2021 pengetesan spesial dengan teknologi berbeda

Baca Juga: Liga Irit GridOto 2021, Jadi Pertarungan Teknologi Dapur Pacu!

Suzuki Ignis andalkan mesin kecil NA dengan transmisi automated manual transmission, Nissan Magnite lewat mesin kompak turbo + CVT, Toyota Corolla Cross Hybrid bertenaga hibrida, hingga Hyundai Santa Fe diesel yang kunci efisiensinya justru di mesin turbodiesel berlimpah torsi sehingga membuatnya ringan melaju.

Lantas bagaimana dengan Hyundai Ioniq yang electric murni (EV)?

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

90 Unit Motor Listrik Alva Siap Jadi Kendaraan Operasional ecoCare

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa