Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Operasi Patuh Candi 2021 Segera Digelar, Satlantas Polrestabes Semarang Bocorkan Tanggalnya

Dia Saputra - Minggu, 19 September 2021 | 13:57 WIB
Ilustrasi Operasi Patuh Candi.
Kompas.com/Polda Jateng
Ilustrasi Operasi Patuh Candi.

Baca Juga: Biar Paham Ini Dia Daftar Denda Tilang, Termasuk pada Operasi Patuh Jaya 2021

Untuk targetnya, kemungkinan tidak beda jauh dengan gelaran Operasi Patuh Candi tahun-tahun sebelumnya.

Yakni pengemudi yang melawan arus, penggunaan rotator atau sirine yang tidak diperuntukkan, dan penggunaan ponsel saat mengemudi.

Selain itu, pengemudi yang tak menggunakan helm SNI, pengemudi yang menggunakan narkoba atau minuman keras, pengemudi berusia di bawah 17 tahun, dan pengemudi yang mengendarai mobil melebihi batas kecepatan juga masuk dalam target operasi ini.

Sekadar informasi, apabila kena razia, maka harus langsung berhenti dan mau diperiksa kelengkapan atau identitasnya oleh petugas.

Apalagi, kewenangan Polri dalam melakukan pemeriksaan sudah diatur dalam Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (LLAJ).

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Musim Hujan, Karena Hal Ini Komstir Motor Kalian Rawan Jebol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa