Mazda juga mengklaim penggerak i-ACTIV AWD ini juga memberikan respons berbelok dan akselerasi yang lebih instan.
Baca Juga: Mazda CX-5 Pasang Body Kit Admiration, Kesan VIP Langsung Terpancar
Mazda CX-5 2.5 Turbo versi Amerika masih dibekali mesin empat silinder SKYACTIV-G 2.488 cc turbo bertenaga 250 dk dan torsi 433 Nm torsi.
CX-5 varian tersebut mendapatkan transmisi 6-percepatan otomatis yang disebut lebih responsif.
Selain mesin 2.488 cc turbo, ada juga yang memiliki mesin 2.488 cc dengan cylinder deactivation yang bertenaga 187 dk dan torsi 252 Nm.
Editor | : | Trybowo Laksono |
KOMENTAR