Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nissan GT-R R35 Stylish dan Gambot, Berbaju Liberty Walk, Pakai Roof Box

Luthfi Abdul Aziz - Senin, 13 September 2021 | 18:55 WIB
Modifikasi Nissan GT-R R35 tampil sangar pasang wide body Liberty Walk
Youtube/Jaden Chen
Modifikasi Nissan GT-R R35 tampil sangar pasang wide body Liberty Walk

Biar tampilan makin ceper, kaki-kaki juga sasaran dengan pemasangan suspensi udara yang bisa diatur tinggi rendahnya.

Baca Juga: Nissan GT-R R35 Berbaju Hologram, Gambot dan Ceper Pakai Airsus

Modifikasi Nissan GT-R R35 pakai pelek Forgiato ukuran 20 inci
Youtube/Jaden Chen
Modifikasi Nissan GT-R R35 pakai pelek Forgiato ukuran 20 inci

Tongkrongannya semakin ganteng usai dipasang pelek model akar lansiran Forgiato ukuran 20 inci dibungkus ban profil tipis.

Hal bikin GT-R R35 ini menarik ialah ditambahkan roof box di area atap sebagai ruang tambahan untuk menempatkan barang.

Modifikasi Nissan GT-R R35  stylish pasang roof box
Youtube/Jaden Chen
Modifikasi Nissan GT-R R35 stylish pasang roof box

Dengan komposisi roof box berwarna hitam yang tidak terlalu menggembung membuatnya terlihat lebih keren. Berikut videonya!

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa