Menurut Asep, tidak perlu flushing pakai solar, cukup dengan pakai oli mesin baru.
"Namun pemakaiannya dipercepat, misalnya 4 sampai 7 hari kemudian diganti dengan oli mesin yang baru," tutupnya.
Kalau masih ditemukan sisa-sisa air radiator atau coolant lakukan hal yang serupa sampai hanya tingga oli mesin saja.
Baca Juga: Ciri Sil Water Pump Jebol di Honda Vario 125 dan 150 yang Berumur
Oya, flushing pakai solar tidak disarankan karena berpotensi merusak sil-sil yang ada di dalam mesin.
Sil-sil yang terbuat dari karet rawan melar kalau terkena bahan bakar dan juga solar.
Nah itu tadi beberapa hal yang harus kalian lakukan kalau sampai air radiator bercampur dengan oli mesin motor.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR