Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Cara Mudah Deteksi Slip Kopling Pada Mobil Transmisi Manual

Radityo Herdianto - Rabu, 1 September 2021 | 10:00 WIB
ILUSTRASI. Injak Pedal Kopling Mobil Transmisi Manual
Octa Saputra
ILUSTRASI. Injak Pedal Kopling Mobil Transmisi Manual

GridOto.com - Begini cara mudah deteksi slip kopling pada mobil transmisi manual.

Gejala slip kopling transmisi manual bisa terjadi karena adanya keausan komponen seperti kampas kopling.

Tentu gejala slip kopling bisa mengganggu pengoperasian transmisi manual mobil saat dipakai.

Cara pertama dilakukan saat mobil melaju, ketika masuk gigi langsung kick down pedal gas.

"Normalnya mobil langsung melaju atau cenderung mengentak," ujar Firdaus, Head Quality Control Carro Automall, Harapan Indah, Bekasi.

Ilustrasi. Putaran Mesin di Takometer Panel Instrumen Toyota CH-R
Agus Salim/GridOto.com
Ilustrasi. Putaran Mesin di Takometer Panel Instrumen Toyota CH-R

Baca Juga: Pakai Oli Gardan untuk Isi Oli Transmisi Manual, Ada Efek Buruk?

Jika laju mobil seperti tertahan berarti kopling transmisi sudah slip.

Atau cara lain yang bisa dilakukan saat mobil melewati tanjakan dari posisi diam.

Kondisi normal mobil bisa menanjak atau setidaknya overclutch.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bukan Cuma Sopir, Pemilik Truk dan Mekanik Wajib Bertanggung Jawab Saat Kecelakaan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa