Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hindari Kebiasaan Injak Setengah Kopling di Mobil Manual, Ini Sebabnya

Radityo Herdianto - Rabu, 1 September 2021 | 07:00 WIB
Posisi kaki kiri tengah menginjak kopling saat mengendarai mobil bertransmisi manual
Istimewa
Posisi kaki kiri tengah menginjak kopling saat mengendarai mobil bertransmisi manual

Atau kampas kopling menempel kuat saat lepas pedal kopling masuk gigi.

"Jadi kampas kopling aus, daya cengkramnya hilang," jelas Sony.

ILUSTRASI. Pedal Gas, Pedal Rem, dan Pedal Kopling di Mobil Bekas yang Harus Dicek
Radityo Herdianto / GridOto.com
ILUSTRASI. Pedal Gas, Pedal Rem, dan Pedal Kopling di Mobil Bekas yang Harus Dicek

Baca Juga: Oli Transmisi Manual dengan Oli Gardan, Apakah Sama atau Beda?

Efeknya kopling mobil manual bisa cepat slip karena kampas kopling yang aus.

Biasanya juga akan ada bau hangus dari kampas kopling yang panas kalau sering main setengah kopling.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Fabio Quartararo Sumringah, Ini Kelebihan Motor Baru Yamaha

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa