"Kasarnya bahkan lebih terasa dibandingkan kampas aftermarket merek-merek ternama," tegasnya.
"Selain itu untuk yang KW biasanya lem atau perekat kampas ke sepatunya itu tidak rapi," wanti Tebe.
Baca Juga: Tips Beli Motor Bekas, Cara Mudah Periksa Per Sentrifugal CVT Matic
"Selain tidak rapi bahan lemnya kurang kuat panas, nanti misal belum pakai satu tahun malah bisa lepas dari sepatunya," yakinnya.
Itu tadi beberapa ciri kampas ganda KW atau imitasi yang banyak beredar di pasaran.
Jadi lebih baik pikir-pikir terlebih dahulu sebelum beli kampas ganda KW ya!
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR