Baca Juga: Seken keren - Biaya Servis Vespa Primavera di Bengkel Spesialis, Mulai Rp 100 Ribuan
"Dengan kondisi jalanan Indonesia, paling tidak setahun sekali harus dicek engine mountingnya untuk memastikan kelayakannya," pungkas Omen.
Sebagai informasi, Vespa Primavera mengusung mesin 154.8 cc yang sanggup menghasilkan tenaga 11,66 dk pada 7.500 rpm dan torsi 12 Nm pada 5.000 rpm.
Bicara harga, Vespa Primavera seken saat ini dibanderol mulai Rp 25 juta sampai Rp 40 jutaan, tergantung tahun dan kondisi motor.
Editor | : | Fendi |
KOMENTAR