Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2021

Enggak Naik Podium di MotoGP Styria 2021, Francesco Bagnaia dan Jack Miller Akan Tebus Kegagalan di Seri Berikutnya

Ruditya Yogi Wardana - Kamis, 12 Agustus 2021 | 17:25 WIB
Francesco Bagnaia (depan) dan Jack Miller (belakang) akan tebus kegagalan mereka di MotoGP Styria 2021 pada seri berikutnya.
MotoGP.com
Francesco Bagnaia (depan) dan Jack Miller (belakang) akan tebus kegagalan mereka di MotoGP Styria 2021 pada seri berikutnya.

Baca Juga: Aksi Heroik Jack Miller Saat Berlaga di MotoGP Belanda 2016, Menang Kok Malah Didenda?

Hal serupa juga dirasakan oleh Jack Miller yang juga ingin tampil lebih baik di MotoGP Austria 2021.

Mengingat ia juga gagal meraih podium di sirkuit yang seharusnya menguntungkan baginya.

"Padahal tim saya sudah bekerja keras untuk meningkatkan performa motor saya. Sayangnya saya tidak bisa mendapatkan podium," paparnya.

Meski gagal podium, ia tetap membawa data balapnya di MotoGP Styria 2021 yang cukup penting.

Soalnya, kru tim Ducati Lenovo jadi bisa menganalisa dan mengetahui letak kesalahan mereka dan memperbaikinya.

"Semoga saja perubahan yang kami lakukan bisa membuat saya naik podium akhir pekan ini," pungkas Jack Miller.

Editor : Muhammad Ermiel Zulfikar
Sumber : tuttomotoriweb.it

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa