Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tantangannya Banyak, Begini Kisah Yanuar Trianto Merestorasi Yamaha AS3 Twin 125

Dia Saputra - Minggu, 8 Agustus 2021 | 14:15 WIB
Yanuar Trianto, pemilik bengkel Jogja Jadoel Garage yang restorasi Yamaha AS3 Twin 125.
TribunJogja.com
Yanuar Trianto, pemilik bengkel Jogja Jadoel Garage yang restorasi Yamaha AS3 Twin 125.

"Alhasil kami harus mengerjakannya secara mati-matian. Selain susah cari sparepart, kendala kami juga ada di harganya," lanjutnya.

Yanuar berpendapat, harga sparepart AS3 Twin 125 di Indonesia sudah tidak ramah kantong alias mahal.

"Misal karburator orisinal, harganya bisa tembus Rp 6 juta. Untungnya sebagian part bisa mengadopsi dari Yamaha RD," tambahnya.

tampak belakang Yamaha AS3 Twin 125
TribunJogja.com
tampak belakang Yamaha AS3 Twin 125

Restorasi motor klasik bukanlah hal mudah, bahkan diperlukan kesabaran, ketelatenan hingga biaya yang besar.

"Tak heran bila motor klasik selalu dihargai mahal. Terlebih kalau restorasi yang dilakukan full orisinal," terang Yanuar.

Yanuar pun merasa bangga karena berhasil menyelesaikan tantangan yang diberikan kakaknya untuk merestorasi Yamaha AS3 Twin 125.

Artikel ini telah tayang di TribunJogja.com dengan judul Restorasi Yamaha AS3 Twin 125 : Nostalgia Era Awal Motor Sport Dua Silinder di Indonesia

Editor : Dida Argadea
Sumber : Tribunjogja.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bukan Dekat Jendela, Ini Posisi Duduk di Bus yang Relatif Aman Saat Kecelakaan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa