Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cerita Sopir Ambulans di Tengah Pandemi Covid-19, Kewalahan Akibat Armada Terlalu Tua

Ruditya Yogi Wardana - Sabtu, 7 Agustus 2021 | 10:25 WIB
Ambulans berbasis Isuzu Elf rakitan 2004 yang digunakan Puskesmas Gondangrejo, Karanganyar.
Ruditya/GridOto.com
Ambulans berbasis Isuzu Elf rakitan 2004 yang digunakan Puskesmas Gondangrejo, Karanganyar.

Baca Juga: Masih Ada Sopir Ambulans yang Suka Salahgunakan Sirine? Polisi Berikan Solusi Ini

Kejadian ini membuat ambulans Isuzu Elf yang dibawanya hampir menabrak mobil tentara di depannya.

Tapi untungnya, Roni dengan sigap langsung membanting setir ke arah kiri, sehingga kecelakaan bisa dihindari.

Sayangnya, akibat kejadian itu, ambulans yang dibawanya sedikit tertinggal dari mobil patwal.

"Lebih susahnya lagi, ambulans yang saya bawa merupakan armada tua. Jadi saya juga cukup kewalahan untuk mengikuti kecepatan mobil patwal. Ditambah kondisi jalan yang tidak mulus," ungkap Roni.

Wajar hal ini terjadi, karena Isuzu Elf basis ambulans yang dibawa Roni adalah rakitan 2004.

Apalagi Elf 2004 yang dipakai diperkirakan tipe NHR 55 yang menggunakan mesin berkode 4JB1 4-silinder segaris 2.771 cc.

Dengan mesin tersebut, Isuzu Elf rakitan 2004 ini hanya bisa menghasilkan tenaga kurang lebih 77 dk dengan torsi 170 Nm.

 

Dalam kondisi standarnya, top speed mobil ini bahkan diklaim hanya 106 Km/jam.

Bisa saja setelah menjadi ambulans performa top speed-nya jadi berkurang, apalagi ini rakaitan 2004, jadi tak heran terjadi penurunan performa.

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa