Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tips Beli Motor Bekas, Ini Tanda Pelek Motor Perlu Dibalancing

Muhammad Farhan - Selasa, 3 Agustus 2021 | 07:30 WIB
Ilustrasi Kawasaki Ninja 250 FI bekas.
Istimewa
Ilustrasi Kawasaki Ninja 250 FI bekas.

Terutama jika kondisi motor sebelumnya dipakai harian dan tercatat menempuh jarak diatas 10 ribu kilometer, kondisi peleknya harus dicek.

Sebab memang ada kemungkinan pelek sudah tidak stabil dan harus dibalancing.

Nah biaya balancing pelek motor sendiri sebetulnya masih cukup terjangkau, berkisar Rp 50 ribu per pelek di bengkel menggunakan alat balancer.

Jadi, jika kalian mendapati motor bekas yang terasa kurang stabil ketika dikendarai, coba saja cek kondisi peleknya.

Lakukan balancing jika memang diperlukan!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa