Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kawasaki Ninja 250 FI Bekas Tahun 2013-2017 Masih Keren Diajak Nongkrong, Harganya Kini Mulai Rp 20 Jutaan

Harun Rasyid - Kamis, 29 Juli 2021 | 19:05 WIB
Ilustrasi Kawasaki Ninja 250 FI bekas di showroom
Harun/GridOto.com
Ilustrasi Kawasaki Ninja 250 FI bekas di showroom

Baca Juga: Simulasi Kredit Kawasaki Ninja 250 Tipe Standar Juli 2021, Angsurannya Mulai Rp 1 Jutaan

"Harga Kawasaki Ninja 250 FI bekas sih cenderung stabil, karena motor ini jatuhnya kategori hobi dan jarang dipakai harian seperti motor matik. Maka dari itu, kondisinya cukup banyak yang low kilometer dan masih mulus," jelasnya.

Iyus menambahkan, desain Ninja 250 FI tahun 2013 hingga 2017 masih belum ketinggalan zaman dan cukup keren untuk dikendarai saat ini.

Sementara itu dari pantauan GridOto.com di situs jual beli kendaraan, harga motor bekas Kawasaki Ninja 250 FI tahun 2013 sampai 2017 berkisar Rp 28,5 juta hingga Rp 48,5 juta.

Sebagai informasi, salah satu sport fairing andalan Kawasaki tersebut mengusung mesin DOHC 249 cc 2 silinder dengan dua katup throttle body.

Ilustrasi Kawasaki Ninja 250 FI bekas
Istimewa


Mesin dengan pendingin cairan tersebut, diklaim mampu memuntahkan tenaga 31,36 dk dan torsi sebesar 21 Nm.

Untuk pengoperasiannya, Ninja 250 FI dibekali transmisi manual 6-percepatan dengan pengereman cakram di bagian depan dan belakangnya.

Bagi yang ingin mengecek harga motor bekas dari merek dan model lainnya, bisa klik di sini sob.

 

*Harga motor tergantung tipe, tahun, kondisi dan penjualnya.

*Update harga per 29 Juli 2021.

 

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa