Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha NMAX Sporty 196cc, Pakai Livery Pertamina Mandalika SAG

Fariz Ibrahim,Fedrick Wahyu - Sabtu, 17 Juli 2021 | 20:06 WIB
Yamaha NMAX tampil racy dengan livery Pertamina Mandalika SAG Team!
Fariz/otomotifnet.com
Yamaha NMAX tampil racy dengan livery Pertamina Mandalika SAG Team!

Seperti pemakaian garpu depan upside down RPD, shock belakang Ohlins, serta pelek RCB SP522 yang aslinya untuk Honda Vario.

“Pilih ini karena lebih ringan. Tapi mesti bikin adaptor, malah lebih mahal dari harga peleknya, hahaa…" tunjuk member JMO (Jakarta Max Owner) dengan NRA #783 ini.

Pelek RCB SP522 untuk Vario dipasangkan di NMAX milik Edwin, untuk kejar bobot yang lebih ringan
Fariz/otomotifnet.com
Pelek RCB SP522 untuk Vario dipasangkan di NMAX milik Edwin, untuk kejar bobot yang lebih ringan

Lalun untuk bodi-bodinya, dipasangi  LED projector Mitsubishi Pajero Sport Dakar dan tangki bensin 9 liter.

“Tujuannya biar lebih ringan, mau ngejar 160 km/jam. Sekarang baru 154 km/jam,” urai Edwin yang juga senang oprek motor di rumah.

Yamaha NMAX tampil racy dengan livery Pertamina Mandalika SAG Team!
Fariz/otomotifnet.com
Yamaha NMAX tampil racy dengan livery Pertamina Mandalika SAG Team!

Baca Juga: Referensi Bengkel Matic 150cc di Ciputat, Siap Service Sampai Bore Up

Terakhir sebagai finishing, bodi-bodinya diberi decal dengan livery Pertamina Mandalika SAG Team yang sporty dan Indonesia banget.

“Pengen punya ciri tersendiri, kalau NMAX kayaknya baru saya yang pakai decal ini,” tutupnya bangga.

Edwin yang speed addict dengan NMAX kesayangannya
Fariz/otomotifnet.com
Edwin yang speed addict dengan NMAX kesayangannya

Hasilnya, Yamaha NMAX ini jadi tampil sporty luar dalam dan punya performa sangar.

Data modifikasi:

USD: RPD

Pelek: RCB SP522

ECU: aRacer RC1 Super

Koil: Blue coil USR

Throttle body: Suzuki GSX-R150 34 mm

Klep: BRT 22/19

Noken as: custom

Volt stabilizer: XCS Turbo

CVT: Custom

Setang: Fatbar WR3 Carbon

Lampu depan: LED Pajero Sport Dakar

Voltmeter: Koso

Thermometer: Koso

Tabung minyak rem: LighTech

Gas spontan: Domino

Sakelar: Suzuki GSX-R1000

Handgrip: Barracuda

Master rem: Brembo RCS14

Selang rem: Hel

Quick release: Swit’s

Kaliper depan: Brembo 4P

Kaliper belakang: Brembo 2P

Cakram depan: AMS 260 mm

Cakram belakang: TDR

Ban depan: Pirelli Diablo Rosso Corsa II 90/80-14

Ban belakang: Pirelli Diablo Rosso Sport 100/80-14

Sokbreker belakang: Ohlins

Smart key: DSS

Knalpot: Arrow

Radiator: BRD

Race panel: aRacer

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa