Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mana yang Lebih Awet, Kampas Ganda Bawaan Motor atau Aftermarket?

Uje - Senin, 19 Juli 2021 | 12:40 WIB
Perbandingan kampas ganda karbon dengan kampas ganda bawaan
Isal/GridOto.com
Perbandingan kampas ganda karbon dengan kampas ganda bawaan

"Gaya riding juga memengaruhi lho, kalau kalian buka gasnya terlalu agresif juga bisa bikin kampas ganda lebih cepat habisnya," wantinya.

Makanya, agar kampas ganda tidak cepat rusak sebaiknya membawa motor tidak terlalu agresif dan kasar.

"Selain gaya riding, kebiasaan sering bawa beban berat di motor juga bisa bikin kampas ganda cepat aus. Karena bikin kerja kampas ganda semakin berat kalau kalian bawa beban yang beratnya melebihi anjuran," tutupnya.

Nah itu tadi penjelasannya, jadi menurut pengalaman mekanik sebenarnya umur pakai kampas ganda bawaan motor dan aftermarket tidak ada perbedaan Sob.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Kejari Sita 7 Bus, 2 Avanza dan Satu Pajero Sport di Ponorogo, BOS SMK 2 PGRI Bermasalah

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa