Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Angka Penjualan Mobil Dalam Negeri Semester 1 2021 Bikin Melongo , Ekspor CBU, CKD dan Sparepart Naik Pesat

Naufal Shafly - Selasa, 13 Juli 2021 | 12:55 WIB
Ilustrasi Pabrik Perakitan Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN).
Dok. OTOMOTIF
Ilustrasi Pabrik Perakitan Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN).

Jika melihat angka ini, bisa dibilang industri otomotif nasional kini mulai bangkit setelah terseok-seok di tahun lalu.

Berikut data tabel peningkatan penjualan di semester I 2021, jika dibandingkan semester I 2020:

Jenis Penjualan Semester I 2021 Semester I 2020
Wholesales Dalam Negeri  393.469 unit 260.932 unit
Ekspor CBU 146.985 unit 105.229 unit
Ekspor CKD 52.816 unit 22.457 unit
Ekspor Komponen 44,361,652 unit 25,139,017 unit

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa