Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Penyebab Mesin Honda BeAT Fi Mati Saat Lewat Polisi Tidur

Uje - Selasa, 13 Juli 2021 | 12:40 WIB
Honda BeAT Injeksi dalam proses tune-up dibengkel resmi Honda
Aziz Ath-thoriq
Honda BeAT Injeksi dalam proses tune-up dibengkel resmi Honda

"Nah, karena sering tergurat itu kabel akhirnya jadi tipis dan rawan putus sehingga bikin motor bisa mati mendadak," lanjutnya.

"Kalau kabelnya tidak terlalu parah baretnya terkadang bisa langsung jalan atau tunggu beberapa saat motor bisa jalan lagi, tapi pernah ada konsumen datang kabelnya putus total," lanjut mekanik asli Banten ini.

"Jadinya ya motor tidak bisa hidup, makanya kalau pernah mengalami masalah ini coba cek area kabel spul itu," tutupnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pantesan Ngamuk, Enea Bastianini Kehilangan Uang Banyak Gara-gara Aleix Espargaro

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa