Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Fitur Tersembunyi Mitsubishi Xpander Bisa Ngumpet Lagi, Ini Sebabnya

Ryan Fasha - Jumat, 9 Juli 2021 | 11:00 WIB
Ilustrasi Mitsubishi Xpander Black Edition
Mitsubishi
Ilustrasi Mitsubishi Xpander Black Edition

Akan tetapi, saat melakukan servis berkala, ECU tidak akan dilakukan factory reset bila tidak ditemukan kerusakan fatal.

"Betul, walau servis di bengkel resmi, biasanya hanya dilakukan check up biasa melalui On Board Diagnostic (OBD)," beber pria yang tinggal di Pulogebang, Jakarta Timur ini.

Aktivasi fitur keselamatan dan tersembunyi lainnya untuk Mitsubishi Xpander dan Nissan Livina oleh Abi Alzam
Aktivasi fitur keselamatan dan tersembunyi lainnya untuk Mitsubishi Xpander dan Nissan Livina oleh Abi Alzam

Baca Juga: Gini Cara Buka Fitur Tersembunyi Mitsubishi Xpander dan Nissan Livina

Melakukan aktivasi fitur tersembunyi pada Mitsubishi Xpander dan Nissan Livina ini, Abu Alzam hanya mematok harga Rp 200 ribu di luar ongkos jalan.

Adapun beberapa fitur tersembunyi yang bisa di unlock adalah door autolock by speed, door unlock pada posisi transmisi P, reverse sound alarm, setting coming home headlight dan masih banyak lagi.

"Waktu pengerjaan untuk jasa aktivasi fitur ini hanya 10 menit saja," tutup Abu Alzam.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa